Persiapan:
Google Chrome yang sudah terpasang di Android.
Cara:
1. Buat HP menjadi offline. (Mode pesawat lebih praktis)
2. Buka Google Chrome
3. Masukkan website apa saja di web address. Misalnya: google.com
4. Tunggu hingga dinosaurusnya muncul.
5. Mulai bermain dengan tap di layar dinosaurusnya.
Hindari rintangan dengan tap dinosaurus untuk melompat. Hanya support dengan Google Chrome versi terbaru.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Berkomentarlah dengan menggunakan bahasa yang baik, sopan, dan membangun.